Scroll untuk baca artikel
Uncategorized

Guna Perbaikan Gizi, Desa Lae Bangun Gelar Posyandu Terpadu

1403
×

Guna Perbaikan Gizi, Desa Lae Bangun Gelar Posyandu Terpadu

Sebarkan artikel ini

Lensa Mata Aceh Singkil || Hj.Asni menjadi contoh bagus pelaksanaan posyandu terpadu. Pelayanan posyandu di desa ini cukup ungggul. Para kader akif mengontrol kesehatan balita dan lansia. Dua kelompok usia ini berisiko tinggi terjangkit penyakit

Untuk perbaikan gizi Desa Lae Bangun Kecamatan Suro mengelar posyandu terpadu, Kamis (22/6) selama tiga bulan. Hal tersebut melibatkan 10 kader posyandu, bidan desa, dan kader kesling.

”Kegiatan ini bertujuan untuk memutus rantai penyakit g pada usia-usia rentan penularan,” kata kepdes Hj.Asni

Baca Juga :  Kota Tual Terima Penghargaan Dari Kemenpan RB Republik Indonesia

Posyandu merupakan salah satu cara warga desa ini memerangi penyakit Para tenaga kader posyandu mengetahui berat badan balita, gizi balita, dan kondisi kesehatan balita.

Baca Juga :  DPRD Setujui KUA-PPAS Rancangan P-APBD Deli Serdang 2023

“Sekaligus menjadi ajang sosialisasi kesehatan, mulai dari penggunaan, cuci tangan dan lain lain”, ujarnya.

Jelasnya Dengan kegiatan itu, kader posyandu memberi imbauan kepada lansia untuk selalu menjaga kesehatan. Mengkonsumsi makan makanan bergizi seperti sayur mayur dan buah buahan.

”Ini bagian dari upaya untuk menjaga imunitas tubuh bagi para Lansia,” jelasnya.

Baca Juga :  Lokakarya Mini Lintas Sektor Uptd Pukesmas Kecamatan Rundeng Kota Subulussalam

Para lansia juga diminta mengurangi kegiatan di luar rumah dan menghindari tempat kerumunan dan keramaian.

Dalam kegiatan itu dilakukan pula penyuluhan terkait upaya pencegahan penyebaran penyakit yang rentan, menurut ibuk kepdes lae bangun pos sandu adalah garda terdepan.(LM/Ramona)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Uncategorized

Lensa Mata Deli Serdang || Muѕуаwаrаh Dаеrаh (Muѕdа) Muslimat Al Wаѕhlіуаh Kаbuраtеn Dеlі Serdang di Gеdung PKK Dеlі Serdang, Lubuk Pakam, Sаbtu (23/9/2023), mеruраkаn momentum untuk ѕеmаkіn menggairahkan dаn mеnghіduрkаn…